Analisis Efektivitas Perangkat pada Program Desa Broadband Terpadu [Analysis of Device Effectiveness in Integrated Broadband Village Program]
Main Article Content
Abstract
Pemerintah berkomitmen mendukung pertumbuhan e-commerce dan ekonomi digital di Indonesia untuk mencapai visi Indonesia 2020 sebagai negara ekonomi digital terbesar di Asia Tenggara. Secara fundamental diperlukan dukungan konektivitas nasional dari tingkat pusat sampai ke tingkat lokal, salah satunya melalui program KPU/USO yaitu program DBT (Desa Broadband Terpadu). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas perangkat pada program DBT phase 1 dan keterkaitannya dengan konektivitas, dengan menggunakan metode analisis kepentingan kinerja dan uji statistik Chi square. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa efektivitas perangkat meliputi variabel kondisi, fungsi, pemeliharaan dan pemanfaatan rata-rata adalah 84,5 persen. Dengan nilai efektivitas tersebut diketahui bahwa keseluruhan variabel kondisi perangkat, fungsi dan pemanfaatannya tidak mempengaruhi konektivitas.
*****
The Indonesian government has a strong commitment in supporting the growth of e-commerce and Digital Economy in Indonesia to attain Indonesia’s vision by 2020 as the largest digital economy nation in Southeast Asia. Fundamentally, the national connectivity supports from central level to local level are needed, where one of them comes from Integrated Broadband Village program. This research determines the effectiveness of devices in the DBT program and its correlation to the connectivity, by using importance-performance analysis method and Chi-square statistical test. It is known from the result that the effectiveness of devices, including condition, function, maintenance, and utilization variables, achieves 84.5 percent on average. The value shows that all mentioned variables have insignificant correlations to the connectivity.
Article Details
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Copyright on any article is retained by the author(s).
- Author grant the journal, right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
- The article and any associated published material is distributed under the Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License
References
Ariansyah, K. (2015). Estimasi kebutuhan spektrum untuk memenuhi target rencana pita lebar Indonesia di wilayah perkotaan (The estimation of spectrum requirements to meet the target of Indonesia broadband plan in urban area). Buletin Pos dan Telekomunikasi, 13(2), 115–132. https://doi.org/10.17933/bpostel.2015.130202
Baroh, I. (2012). Pemanfaatan E-Commerce Dalam Berbisnis Di Indonesia. STMIK AMIKOM, Yogyakarta. Diambil dari http://www.amikom.ac.id/research/index.php/SSI/article/view/9117
Cahyana, A. (2013). Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Gangguan Fungsi Paru Pada Pekerja Tambang Batubara PT.Indomico Mandiri Kalimantan Timur. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004
Erlangga, A. (2011). Menjaga Ketersediaan Koneksi Internet Dengan Metode FAILOVER. Universitas Gunadarma, Depok. Diambil dari http://library.gunadarma.ac.id/repository/view/20087
Hamjen, H. (2015). Motivasi Masyrakat Terhadap Penyelenggaraan Telekomunikasi di Pedesaan. Peneltiian Pers Dan Komunikasi Pembangunan, 18(3), 185–202.
Huvat. (2015). EFEKTIVITAS KERJA FASILITATOR DALAM PELAKSANAAN PROGRAM PNPM DI. Jurnal Pemerintahan Integratif, 3(3), 76–87.
Irmawati, D. (2011). Pemanfaatan E-Commerce Dalam Dunia Bisnis. Jurnal Ilmiah Orasi Bisnis – ISSN: 2085-1375 Edisi Ke-VI, November 2011, 4(November), 95–112.
Juniardi, E. (2010). Efektivitas Implementasi Program Peningkatan Produktivitas Kakao (Studi Pada Kelompok Tani Awan Bajuntai Kecamatan V Koto Kampung Dalam Kabupaten Padang Pariaman). Universitas Andalas, Padang. Diambil dari http://repository.unand.ac.id/17420/
Kim, Y., Kelly, T., & Raja, S. (2010). Building broadband: Strategies and policies for the developing world. World Bank, (January). https://doi.org/10.1596/978-0-8213-8419-0
Maryama, S. (2013). Penerapan E-Commerce Dalam Meningkatkan Daya Saing Usaha. Jurnal Liquidity, 2(1), 73–79.
Rosalina, I. (2012). EFEKTIVITAS PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI KARANGREJO KABUPATEN MAGETAN. Fakultas Ilmu Sosial dan Hukum Universitas Surabaya.
Sembiring, M. N. (2010). Mengukur efektivitas pelaksanaan program pendidikan dan pelatihan dengan menggunakan analisis kepentingan dan kinerja..pdf. Jurnal Transpor, 28(1), 56–66.
Su, F., & Zhang, Y. (2012). Study on countermeasure of e-commerce of tourism enterprise: From the perspective of e-commerce maturity. Proceedings - 2012 IEEE Symposium on Robotics and Applications, ISRA 2012, 427–430. https://doi.org/10.1109/ISRA.2012.6219216
Tanty, H., Bekti, R. D., & Rahayu, A. (2013). Metode Nonparametrik Untuk Analissi Hubungan Perilaku dan Pengerahuan Masyarakat Tentang Kode Plastik. Mat Stat, 13(2), 97–104.
Wong, M. S., Hideki, N., & George, P. (2011). The Use of Importance-Performance Analysis (IPA) in Evaluating Japan’s E-government Services. Journal of Theoretical and Applied Electronic Commerce Research, 6(2), 17–30.